Thursday, December 27, 2012

INDONESIA TERMASUK MEMILIKI SUMBER CADANGAN ALAM TERBESAR DIDUNIA

Sudah tidak lagi menjadi rahasia umum bahwa indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki cadangan sumber alam terbesar di dunia. hal ini di perkuat dengan informasi yang kita telusuri dan pernyataan yang oleh para ahli pertambangan.
beberapa pertambangan itu yang paling terkenal adalah pertambangan grasberg di papua indonesia. yang berbasis di amerika serikat. pertambangan yang berada di atas gunung ini menurut sejarah nya di temukan oleh geologis belanda, jean jacguez dozy yang mengunjungi indonesia pada tahun 1936 ia menulis catatan tentang ertsberg (bahasa belanda). 20 thn kemudian geologis forbes wilson bekerja untuk pertambangn free membaca laporan geologis belanda tersebut dalam tujuan tugas mencari cadangan nikel namun sudah jelas melupakan nikel karena ada pertambangan yang lebih menjanjikan. lalu dilakukan perjalan untuk memeriksa ertberg. ekspedisi yang di pimpin oleh forbes wilson dan del flint, menemukan deposit tembagayang besar di ertsberg pada thn 1960. pertambangan ini di perkirakan memiliki cadangan emas 46 juta ons. pada tahun 2006 memproduksi 610.800 ton tembaga, 58.474.392 gram emas dan 174.458.971 gram perak.
sekarang sudah tahun 2012. apakah masih ada yang tersisa?  hix..hix..hix... tinggal kenangan.

namun indonesia menurut IGJ (indonesia for global justice) salah satu negara dengan cadangan emas terbesar didunia  yang di perkirakan mencapai 2800 ton dari total cadangan emas didunia yg di perkirakan 89.000 ton , indonesia peringkat ke 7 memiliki cadangan emas ter besar didunia. banyak media internasional mempublikasikan soal indonesia sebagai salah satu produsen tembaga terbesar di dunia pada posisi ke 6. setelah amerika mexico peru, australia.dan chili.

sedangkan indonesia menurut IGJ dalam hal memproduksi perak pada urutan ke 17, namun sayang nya hasil pertambangan tersebut masih mentah sudah di eksport. coba kalau dimasak dulu tentu harga nya jauh lebih besar. heheeee.

bagai mana dengan pertambangan timah? tercatat sesuai dengan yg kita telusuri pada tahun2009 produksi timah di indonesia mencapai 55.000 ton. dan china berada pada urutan pertama dalam memproduksi timah sebanyak 115.000 ton.

namuna alam indonesia memang terbukti kekayaan nya. karena bukan hanya emas,timah perak dan tembaga saja yang terkandung di alam indonesia. masih banyak lagi seperti batu bara, gas dan minyak bumi.

dan masih banyak lagi kekaya'an alam indonesia dari hasil laut dan pertanian dengan tanah yang subur menjadikan tembakau indonesia menjadi pilihan terbaik di dunia internasional.
namun semuanya tidak setimpal dengan apa yang dirasakan oleh rakyat indonesia sa'at ini.
allahhu alam... hanya allah yang tahu.

apakah hanya dilihat saja,... apakah hanya mendengar saja,... apakah tidak bisa rakyat merasakan kekayaan alam nya sendiri.

sudah saatnya kita yang melakukan ...  







Monday, December 24, 2012

PENGOLAHAN LIMBAH SAMPAH KOTA PEKANBARU

KOTA PEKAN BARU :
Di seluruh penjuru dunia penanganan sampah menjadi suatu tantangan. Dari tantangan ini munculah berbagai alternatif solusi penanganan sampah. Salah satu konsep penanganan yang banyak di adobsi di negara maju adalah waste to energy (WTE) Cara pikir ini melihat sampah sebagai sumber daya yang dapat dimanfaatkan untuk pembangkitan listrik dan pemanas air.


   Ternyata Sampah yang di hasilkan masyarakat kota pekanbaru banyak di lirik oleh investor asing untuk mereka kelola. selain dari pengusaha lokal dan investor dari, francis,malaysia yang tertarik,  masih ada lagi calon investor asing  yang menyatakan ketertarikan nya yaitu dari australia. ternyata potensi sampah kota pekanbaru memang paling besar, oleh karena itulah banyak yang ingin mengelola sampah menjadi energi listrik. ternyata kota pekanbaru bisa menghasilkan sampah mencapai lima ton /harinya. oleh karena itulah sampah bisa dipotensikan menjadi energy listrik 550-750 Megawatt-jam listrik per ton sampah.

Sistem insinerasi sampah biasanya terdiri dari fasilitas penerimaan, tungku pembakaran, dan perangkat pengendali emisi. Untuk menghasilkan listrik, panas yang dihasilkan oleh pembakaran sampah di tungku dimanfaatkan untuk mendidihkan air menjadi uap yang lalu menggerakkan turbin dan menghasilkan daya pada generator listrik.
Cara kerja ini mirip dengan sistem thermal biasa (PLTU) hanya saja sumber panas diganti dari pembakaran bahan bakar fosil menjadi dari pembakaran sampah.
Realisasi pembangunan insinerator sampah akan selalu diikuti protes dari masyarakat, terkait kekhawatiran akan zat berbahaya seperti Dioxin dan Furan.
namun dalam mengatasi polusi udara yang berbahaya ini bisa di sterilkan oleh  scrubber basah bekerja melalui kontak senyawa target atau partikulat dengan solusi scrubbing. Solusi mungkin hanya air (untuk debu) atau larutan reagen yang khusus menargetkan senyawa tertentu.
Proses gas buang juga dapat mengandung racun larut dalam air dan / atau gas korosif seperti hidrogen klorida HCl atau amonia NH3. Ini dapat dihilangkan dengan sangat baik oleh scrubber basah.

Dan coba kita telusuri mengenai hal ini di  negara lain.
di amerika serikat misalnya:
Saat ini ada 86 pusat limbah yang akan di kelola menjadi energi listrik di Amerika Serikat. Menurut waste to energy, mereka menyediakan 2.700 MW listrik yang bersih setiap 24 jam per hari, 365 hari per tahun  agar mencukupi untuk kebutuhan sekitar 2 juta rumah.

Sedangkan limbah sampah  Di Eropa yang dioperasikan oleh Covanta Energy Corp, salah satu pemimpin dalam mengkonversi sampah menjadi energi yang mempunyai 41 pabrik di Amerika Utara.  
Rata-rata, perusahaan memproduksi 550-750 Megawatt-jam listrik per ton sampah, kata Chief Officer Paul Gilman. Sementara daya hanya berasal dari pembakaran sampah.

Dan jika sampah se provinsi riau kita kumpulkan untuk pembangkit tenaga listrik, sudah tentu akan lebih banyak sampah yg terkumpul dan bertambah besar energy listrik yang bisa di hasilkan. 
namun dalam mengerjakan proyek ini untuk kota pekanbaru alangkah hebatnya jika pemko memberdayakan para pengangguran di riau ini. serta memberikan anggaran dalam membangun pabrik tempat pembakaran sampah menjadi listrik di pinggiran kota pekanbaru. dan sudah pasti TDL untuk kota pekanbaru bisa ditekan. yang pasti kemajuan riau akan cepat serta ekonomi riau akan meningkat. karena ini proyek jangka panjang oleh karena akan selalu dibutuhkan oleh masyarakat di negeri ini.



(PEDOMAN ANTARA DULU DAN SEKARANG UNTUK MENCIPTAKAN MASA DEPAN)



BIDANG ALAM, DULU: hutan SEKARANG: lahan.

BIDANG KEKUATAN, DULU: pakai otot SEKARANG: pakai otak.

BIDANG TRANSPORTASI, DULU: serba jauh SEKARANG: serba dekat.

BIDANG KEAMANAN, DULU: bambu runcing SEKARANG: ak47

BIDANG HUKUM, DULU: hukum alam SEKARANG: hukum adat + hukum negara.

HIBURAN, DULU,di setiap tempat hiburan tertulis di dinding YANG BERS3RAGAM DI LARANG MENIKMATI HIBURAN. SEKARANG, yang berseragam yang menambah omzet  tempat-tempat hiburan.

BIDANG POLITIK:  DAHULU,... SUKU DAN RAS LAH YG KITA UTAMAKAN DALAM MEMILIH PEMIMPIN UNTUK NEGERI INI. ....TAPI....
SEKARANG... SOSOK DAN KARAKTER LAH YG KITA BUTUH KAN DALAM MEMILIH SEORANG PEMIMPIN UNTUK NEGERI INI,...



BIDANG PERDAGANGAN, DULU: BISA KAYA DALAM BERDAGANG ... SEKARANG... TERGANTUNG BANYAKNYA MODAL YANG ADA, YANG PASTI HIDUP SEKARANG DI RIAU INI, SUDAH SAMA DENGAN KEHIDUPAN SE EKOR KERBAU, HANYA DAPAT MAKAN SAJA,..  hahhhahaaahahaaaa...





INTINYA: MASA LALU, JADIKAN PEDOMAN UNTUK MENUJU MASA DEPAN, DAN dengan BERSAMA KITA PERBAIKI NEGERI INI,BAHKAN NEGARA INDONESIA DENGAN KETERBUKA'AN DI SEGALA BIDANG DNG MEROBAH ALASAN-ALASAN DAN DELIK-DELIK SERTA MENERAPKAN LANGKAH BARU DENGAN TINDAKAN TEGAS BAGI YANG HANYA MENGUNTUNGKAN DIRI PRIBADI ATAUPUN GOLONGAN AGAR TERWUJUD MIMPI NEGERI RIAU, BAHKAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA YANG MERATA DI SEGALA BIDANG , MENUJU NEGARA YANG DAMAI,ADIL,MAKMUR, SEJAHTERA DAN BERMARWAH.

SEMOGA BERMANFA'AT UNTUK NEGERI LANCANG KUNING..
WASSALAM DAN SELAMAT MALAM PARA SAHABAT...




Saturday, December 22, 2012

Rp,1.930.000/kg HARGA TEMBAKAU DELI KUALITAS JENIS PASIR DI PASAR PELELANGAN BREMEN (JERMAN)

BERLIN: TEMBAKAU ASAL DELI INDONESIA DIAKUI OLEH DIREKTUR UTAMA PERUSAHA'AN TEMBAKAU HELLMERING, KöHNE & CO, WOLFGANG KöHNE, PADA SA'AT MENERIMA KUNJUNGAN KERJA DUTA BESAR R.I UNTUK JERMAN PADA (10/2012) LALU.
WOLFGANG KöHNE MENGATAKAN, WALAUPUN BANYAK DAERAH PENGHASIL TEMBAKAU DI INDONESIA MAUPUN INTERNASIONAL, TEMBAKAU ASAL DELI DENGAN KUALITAS JENIS PASIR LAH YANG TERBAIK.
HAL INI DISEBABKAN OLEH PERPADUAN ANTARA BENIH, JENIS TANAH DAN IKLIM DI DAERAH DELI YANG PALING COCOK UNTUK TANAMAN TEMBAKAU.
TANAMAN TEMBAKAU MEMERLUKAN KONDISI ALAM YANG UNIK UNTUK DAPAT MENGHASILKAN KUALITAS YANG KITA HARAPKAN. TEMBAKAU DELI SUDAH DI KENAL LEBIH DARI 130 TAHUN OLEH BANGSA JERMAN. BUKTI-BUKTI SEJARAH TEMBAKAU DELI DAN PERAN BANGSA JERMAN DALAM MEMPOPULERKAN TEMBAKAU DELI KEDUNIA SUDAH TERCATAT PADA ABAD KE-19.
PERUSAHA'AN HELLMERING, KöHNE & CO (HKC) KEMUDIAN MELAKUKAN KEGIATAN USAHA LANGSUNG DENGAN MITRA INDONESIA SEJAK TAHUN 1959.
BISNIS (HKC) DENGAN TEMBAKAU INDONESIA TIDAK HANYA TERDIRI ATAS TEMBAKAU DELI (SUMATRA)SAJA, TETAPI DENGAN DAERAH (KLATEN),(JEMBER), TERMASUK BERBAGAI JENIS TEMBAKAU YANG DI TANAM DIBAWAH NAUNGAN (SHADE GROUND TOBACCO).
PERUSAHA'AN KELUARGA YANG TURUN TEMURUN INI ADALAH PARTNER TERPERCAYA INDONESIA DALAM MEMASARKAN TEMBAKAU ASAL SUMATRA DI JERMAN DAN EROPA.

Tembakau deli dengan kualitas jenis pasir YANG TERBAIK ditawar dengan kondisi tanpa cacat dan rusak, karena disortir oleh tangan-tangan terampil ibu-ibu tua yang ditawar dengan harga tertinggi. Dipasar pelelangan Bremen Jerman Timur, tembakau deli selalu ditunggu para PERUSAHA'AN TEMBAKAU, JUGA PEMBUNGKUS CERUTU KUALITAS TERBAIK.


Ekspor tembakau Indonesia ke Uni Eropa pada tahun 2011 adalah sebesar 15.698 ton senilai 85,3 juta USD. Nilai ini naik 52,13% dibanding dengan tahun 2007. Untuk tahun 2012, dari bulan Januari dan Mei adalah sebesar 6.409 ton senilai 34,3 juta USD YANG JIKA KITA RUPIAHKAN LEBIH KURANG ( + -) Rp,300 MILYAR LEBIH SELAMA 5 BULAN.

PRODUK-PRODUK TEMBAKAU YANG SANGAT DI GEMARI DI JERMAN ADALAH CERUTU LINTING ASAL SUMATERA, KARENA RAMUAN NYA DI KOMBINASIKAN DENGAN TEMBAKAU DARI DAERAH LAIN SEHINGGA MEMILIKI PERPADUAN RASA YANG ISTIMEWA. SEDANGKAN CERUTU TEMBAKAU ASAL SUMATERA MERUPAKAN PRODUKSI EXKLUSIF DI JERMAN.

HARGA TEMBAKAU DELI UNTUK MERK TERBAIK DI BERLIN DAPAT MENCAPAI 150 EUR/ KG, JIKA KITA RUPIAH KAN PADA SA'AT INI TGL:23-12-2012.
NILAI TUKAR UNTUK, EUR,€,1 =Rp, 12794.86 X €,150= Rp,1.930.000
JADI NILAI TEMBAKAU KUALITAS TERBAIK ASAL DELI DI KOTA BERLIN SA'AT INI ADALAH Rp,192,000 PER KILOGRAM NYA,SANGAT FANTASTIS. OLEH KARENA ITULAH MASIH ADA BANGSA INDONESIA YANG MENJADI SALAH SATU ORANG TERKAYA DIDUNIA MENURUT MAJALAH FORBES. YAITU YTH.BAPAK R.Budi Hartono NO:146,TERKAYA DIDUNIA DNG NILAI KEKAYA'AN $6,5 B, DALAM BISNIS PERBANKAN, TEMBAKAU INDONESIA.

SEMOGA ADA MANFA'ATNYA UNTUK NEGERI LANCANG KUNING DAN NEGARA INDONESIA, AMIN.


Friday, December 21, 2012

10 negara terkaya didunia 2012 menurut majalah forbes hitungan mundur

10- The Netherlands: BELANDA
Rata-rata pendapatan per kapita: 40.973 dolar per tahun, yang terletak di Eropa Barat, berbatasan dengan Laut Utara, dengan ibukota Amsterdam dan jumlah penduduk 16 juta orang.

9- Switzerland:SWIS
Rata-rata pendapatan per kapita: 41.950 dolar per tahun, sebuah republik federal yang terletak di Eropa Tengah, dengan ibukota Bern dan jumlah penduduk 7,7 juta.

8- Hong Kong:
Rata-rata pendapatan per kapita: 45.944 dolar per tahun, merupakan salah satu daerah administrasi China, yang terletak di Asia Timur dengan populasi 7 juta orang.

7- The United States: Amerika Serikat:
Rata-rata pendapatan per kapita: 46.860 dolar per tahun, sebuah republik federal yang terdiri dari lima puluh negara bagian dan terletak di Amerika Utara, modalnya adalah Washington DC dan memiliki populasi 313 juta.

6- United Arab Emirates,Uni Emirat Arab:
Rata-rata pendapatan per kapita: 47.439 dolar per tahun, terletak di sebelah timur Semenanjung Arab di Asia Barat Daya, berbatasan dengan Teluk Persia, Abu Dhabi sebagai ibukota dan jumlah penduduk 8,2 juta orang.

5- Brunei
Rata-rata pendapatan per kapita: 48.333 dolar per tahun, terletak di pantai utara pulau Kalimantan di Asia Tenggara, modalnya adalah Bandar Seri Begawan, dan memiliki populasi dari 388 ribu orang.

4-Norwegia, norway
Rata-rata pendapatan per kapita: 51.959 dolar per tahun, yang terletak di Eropa utara dan menempati bagian barat Semenanjung Skandinavia, modalnya adalah Oslo dan memiliki populasi 4,9 juta orang.

3- Singapore:
Rata-rata pendapatan per kapita: 56.694 dolar per tahun, terletak di sebuah pulau di Asia Tenggara, Singapura sebagai ibukota, penduduk adalah 4,9 juta orang.

2- Luxembourg:
Rata-rata pendapatan per kapita: 81.466 dolar per tahun, terletak di Eropa Barat antara Jerman, Perancis, Belgia, dengan populasi dari 502 ribu orang.

1- Qatar:
Rata-rata pendapatan per kapita: 88.222 dolar per tahun, itu terletak sebelah timur dari Jazirah Arab di Asia Barat Daya, berbatasan dengan Teluk Persia, modalnya adalah Doha, dan memiliki populasi 1,8 juta orang.

INDONESIA KU NEGERI YANG KAYA RAYA TETAPI, KEMANAKAH PERGINYA KEKAYA'AN MU?








Wednesday, December 19, 2012

POLITIK PASAR ANGKAT BICARA UNTUK NEGERI LANCANG KUNING DAN NEGARA INDONESIA oleh Hendra AsriL

ASSALAMMUALAIKUM W W



BAGAIMANAPUN HEBATNYA SISTEM YANG DITERAPKAN OLEH SUATU HUKUM TATA NEGARA, PASTI SEMUANYA ITU KEMBALI KEPADA KEPALA PEMIMPIN ITU SENDIRI ,BAIK PEMIMPIN KELOMPOK KECIL MAUPUN PEMIMPIN KELOMPOK BESAR.
-------------------------------------------------------------------------------------


KOTA PEKANBARU:


DEMOKRASI: sebagai "pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat" MENURUT SEJARAH NYA sistem politik yang muncul pada pertengahan abad ke-5 dan ke-4 SM di negara kota Yunani Kuno,YAITU Athena, menyusul revolusi rakyat pada tahun 508 SM.Dengan adanya sistem demokrasi, kekuasaan absolut satu pihak melalui tirani, kediktatoran dan pemerintahan otoriter lainnya dapat dihindari. landasan demokrasi adalah keadilan, dalam arti terbukanya peluang kepada semua orang untuk mendapatkan hak nya sebagai warga negara.Masalah keadilan menjadi penting, dalam arti setiap orang mempunyai hak untuk menentukan sendiri jalan hidupnya, tetapi hak tersebut harus dihormati dan diberikan peluang serta pertolongan untuk mencapai hal tersebut.



HUKUM TATA NEGARA Dengan memakai sistem DEMOKRASI Akan jauh lebih baik.

KENAPA? Karena Hubungan antara rakyat dengan Negara akan saling membutuhkan dalam berjalannya roda pemerintahan yang adil.

Dalam negara kita ada tiga kekuasaan atau kekuatan yang mewakili negara dalam mengurus hajat hidup rakyat. Ketiga kekuasaan itu adalah lembaga eksekutif, lembaga legislatif dan lembaga yudikatif.

EKSEKUTIF: presiden, gubernur, bupati dan walikota.

LEGISLATIF: DPR, DPRD tingkat I dan DPRD tingkat II.

YUDIKATIF: lembaga yang menangani persoalan peradilan, kehakiman, kejaksaan, KPK dan lembaga pemasyarakatan.



dalam sejarah perpolitikan di negara kita ini Pada masa lalu seperti pada masa presiden soekarno lebih dominan eksekutifnya TAPI pada masa presiden soeharto fungsi legislatif pun eksis bersama fungsi eksekutif, tapi itupun belum cukup karena masih ada satu lagi fungsi yang belum eksis yaitu fungsi yudikatif.

Fungsi yudikatif baru setelah reformasi berjalan beberapa putaran pergantian presiden baru akan di fungsikan secara maksimal, terbukti dengan banyaknya penguatan-penguatan dibidang hukum yang dilakukan pemerintah bersama DPR, kehakiman, kejaksaan, dan lembaga pemasyarakatan.

dalam perkembangannya, di negara kita ini banyak melahirkan , kelompok-kelompok,organisasi,badan,group, golongan DLL. namun dalam menjalankan suatu kelompok kecil hingga kelompok besar pasti ada tugas dan tanggung jawab sesuai dengan jabatan yang di pimpin nya.namun di zaman sekarang ini yang banyak di pikirkan oleh pemimpin adalah uang, sehingga para pemimpin itu lupa dengan tugas dan tanggung jawab yang sebenar-benarnya sebagai pemimpin. bersama kita bisa melihat perkembangan politik itu sendiri yang terus berjalan mengikuti perubahan zaman, dengan bertambah nya para kelompok yudikatif akan semakin panas suhu politik di negara kita ini. jika lembaga eksekutif dan legislatif menjalankan tugas dengan undang-undang dasar 1945 yang sebenar-benarnya, maka fungsi lembaga yudikatif akan berkurang.tapi negara akan maju pesat secepat kilat, dan pasti akan menjadikan negara indonesia ke arah jauh yang lebih baik.


PEMIMPIN: (Boss, Ketua, Presiden, Manager, Owner,dsb), hanya sebutan untuk orang yang berkuasa.

KRITERIA SEORANG PEMIMPIN: KARAKTER, INTEGRITAS, SIFAT PEDULI, MOTIVASI TINGKAH, KOMITMEN, DAN KARISMA.



Kita harus mengetahui tentang Siapa yang memimpin dan siapa yang dipimpin, dan ini adalah simulasi kehidupan.Seseorang bisa memimpin banyak orang tetapi tidak bisa mengatur (kehidupan) banyak orang dan itu pasti. Kesombonganlah penyebab utama sifat seorang pemimpin dan Keinginan untuk dipuja, disembah dan diagungkan.


INTINYA: kita sebagai, anggota, masyarakat, rakyat, dan bangsa. sangat mengharapkan seorang pemimpin yang benar-benar pemimpin, bukan pemimpin yang di pimpin (PEMIMPIN BONEKA). pemimpin yang mempunyai kriteria seorang pemimpin yang bisa diteladani dan sesuai antara perkata'an dan perbuatan, PEDULI TERHADAP SIAPA YANG DIPIMPIN NYA, BUKAN SIAPA YANG MENJADIKANNYA PEMIMPIN DAN MEMPUNYAI KONSEP, SISTEM, DAN GERAK LANGKAH DALAM KEPEMIMPINAN YANG BERIMAN UNTUK MENCIPTAKAN MASA DEPAN NEGERI INI, UNTUK ANAK CUCU KITA NANTI.
NAMUN, JIKA SEORANG PEMIMPIN ITU MALESET, SUDAH PASTI ANGGOTA,MASYARAKAT, RAKYAT DAN BANGSA INI AKAN MALESET JUGA...

NB:PARA PEMIMPIN DI LEMBAGA EKSEKUTIF,PARA PEMIMPIN DI LEMBAGA LEGISLATIF, DAN PARA PEMIMPIN DI LEMBAGA YUDIKATIF SEMOGA DI PIMPIN OLEH ORANG-ORANG YANG TIDAK MENGATASNAMAKAN UANG DI ATAS SEGALA-GALANYA, TAPI PEMIMPIN YANG SELALU MEMIKIRKAN KEDAMAIAN, KEADILAN,KEMAKMURAN DAN KESEJAHTERA'AN TERHADAP SIAPA YANG DIPIMPINNYA. ATAU AKAN BERTAMBAH LAGI SATU LEMBAGA, LEMBAGA, LEMBAGA LAGI,ENTAH APA LAGI NAMANYA NANTI DST... YANG PASTI JANGAN BIARKAN PEMIMPIN KITA HANYUT HINGGA DIPINDAHKAN KE LEMBAGA PEMASYARAKATAN. DAN SAMPAI KAPAN NEGERI INI AKAN MAJU?

NAMUN SEMUA INI TETAP TERKUMPUL MENJADI SATU WADAH YANG AKAN MENJALANKAN KEMAJUAN RODA PEMERINTAHAN DALAM SISTEM HUKUM TATA NEGARA YANG BERLANDASKAN PANCASILA DAN BERDASARKAN UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA 1945.

DENGAN SATU BANGSA,...
DENGAN SATU BAHASA,...
DENGAN SATU NEGARA,...
YAITU... INDONESIA... INDONESIA... INDONESIA



WASSALAM



HENDRA ASRIL for the country LANCANG KUNING



Friday, December 14, 2012

Daftar 10 Negara Produsen Emas Di Dunia, Indonesia Urutan 7

Permintaan emas dipasaran dunia melonjak. Dengan 10 negara penghasil emas, pada tahun 2011 telah menghasilkan total 2.700 ton emas, meningkat 5,5 persen pada 2010 dari kebutuhan di dunia. Pernyataan ini di rilis dari ‘Ringkasan Komoditi Mineral 2012′oleh US Geological survei.
Urutan ke 1, China Produksi Tambang 2011: 355 ton Produksi Tambang 2010: 345 ton Cina adalah produsen emas terbesar di dunia pada tahun 2011. Negara tersebut menghasilkan 355 ton emas pada tahun 2011, meningkat 2,9 persen dibandingkan 2010. Menurut Asosiasi Cina Emas, produksi emas China mencapai rekor tertinggi 360,96 ton pada tahun 2011, mengukuhkan peringkat teratas global untuk tahun kelima berturut-turut. Pada tahun 2007, negara ini diganti Afrika Selatan sebagai produsen emas terbesar di dunia. China memiliki sekitar 6.328 ton cadangan emas dieksplorasi, rangking-nya ke-3 di dunia dalam hal ini. Deposito emas yang sebagian besar terkonsentrasi di wilayah timur negara itu, tetapi dalam beberapa tahun terakhir, provinsi barat seperti Guizhou dan Yunnan juga telah melihat peningkatan produksi tahunan. Pada tahun 2011, lima tingkat provinsi wilayah Shandong, Henan, Jiangxi, Fujian dan Mongolia Dalam, menyumbang 59,9 persen dari produksi emas total negara itu. Sekitar 184 ton emas, atau 51 persen, diproduksi oleh sepuluh perusahaan pertambangan atas Cina, termasuk China National Emas Group Corporation dan Zijin Mining Group Co, Ltd. GFMS Ltd, (sebelumnya Gold Fields Layanan Mineral), seorang independen terkemuka logam mulia konsultasi, diperkirakan pada Januari bahwa Cina akan melampaui India sebagai konsumen emas terbesar di dunia pada paruh pertama 2012.
Urutan ke 2, Australia Produksi Tambang 2011: 270 ton Produksi Tambang 2010: 261 ton Australia adalah produsen emas ke-2 terbesar di dunia pada tahun 2011. Negara tersebut menghasilkan 270 ton emas pada tahun 2011, meningkat 3,45 persen dibandingkan 2010. Sumber daya emas yang didistribusikan di seluruh benua, terutama terkonsentrasi di Australia Barat, Australia Selatan dan New South Wales. Australia Barat menyumbang sekitar dua pertiga produksi emas total negara itu. Deposito emas yang paling penting termasuk Super Pit Australia Barat di Kalgoorlie, Telfer di wilayah Pilbara, di St Ives, Agnew, operasi Dam Boddington dan Sunrise di Yilgarn Kraton, serta operasi Cadia-Ridgeway di New South Wales dan operasi Tanami di Northern Territory, menurut Geoscience Australia. The Super Pit menyumbang hingga 24 ton (850.000 ons) emas setiap tahun.


Urutan ke 3, Amerika Serikat Produksi Tambang 2011: 237 ton Produksi Tambang 2010: 231 ton Amerika Serikat adalah produsen emas ke-3 terbesar di dunia pada tahun 2011. Negara tersebut menghasilkan 237 ton emas pada tahun 2011, menandai kenaikan kedua sebesar 2,6 persen dibandingkan dengan 2010 dan meningkat untuk tahun kedua berturut-turut. Peningkatan produksi dari tambang ulang di Montana dan Nevada dan dari tambang yang ada di Nevada adalah alasan utama kenaikan tersebut, menurut US Geological Survey. Pertambangan emas negara ini sebagian besar terkonsentrasi di negara bagian Nevada, Alaska, Utah, dan Colorado. Nevada adalah negara terbesar memproduksi emas, terhitung sekitar 75 persen dari total hasil negara itu dari logam mulia. Negara ini memiliki beberapa tambang emas yang paling penting, termasuk Carlin-Nevada Kompleks, Goldstrike (Betze Post) Tambang Emas dan Tambang Emas Cortez
Urutan ke 4, Rusia Produksi Tambang 2011: 200 ton Produksi Tambang 2010: 192 ton Rusia adalah produsen emas ke-4 terbesar di dunia pada tahun 2011. Negara tersebut menghasilkan 200 ton emas pada tahun 2011, meningkat 4,2 persen dibandingkan 2010. Rusia memiliki sekitar 7.000 ton cadangan emas dieksplorasi, peringkat ke 2 di dunia dalam hal ini. Deposito emas negara tersebut sebagian besar terkonsentrasi di Siberia dan Timur Jauh. Tambang utama emas termasuk Kupol di Chukotka, Olympiada Tambang di Krasnoyarsk, Voro Tambang di Sverdlovsk, dan Tambang Khakanja di Khabarovsk. 90 ton emas dijual dari Bank Sentral Rusia pada tahun 2011.
Urutan ke 5, Afrika Selatan Produksi Tambang 2011: 190 ton Produksi Tambang 2010: 189 ton Afrika Selatan adalah produsen emas ke-5 terbesar di dunia pada tahun 2011. Negara tersebut menghasilkan 190 ton emas pada 2011, sedikit meningkat 0,5 persen dibandingkan 2010. Afrika Selatan adalah pemilik terbesar dari sumber daya emas di dunia, dengan 31.000 ton cadangan emas dieksplorasi. Tambang utamanya emas yang terletak di Witwatersrand Basin Archaean, dengan hasil lebih dari 41.000 ton sampai saat ini. Afrika Selatan kehilangan posisinya sebagai pemimpin dalam produksi emas global, yang telah diselenggarakan sejak tahun 1896. Sejak itu, produksi emas negara terus menurun. Produksi emas mencapai puncak 1.000 ton pada tahun 1970, namun mulai turun terus setelah ini karena masalah seperti kadar bijih yang lebih rendah, gangguan listrik dan biaya produksi meningkat.
Urutan ke 6, Peru Produksi Tambang 2011: 150 ton Produksi Tambang 2010: 164 ton Peru adalah produsen emas ke-6 terbesar di dunia pada tahun 2011. Negara ini memproduksi 150 ton emas pada 2011, turun 8,5 persen dibandingkan dengan 2010. Produksi emas Peru mencapai puncak 210 ton pada tahun 2006, namun menurun setelah itu. Cadangan Emas dieksplorasi sekitar 590 ton, sebagian besar terkonsentrasi di provinsi seperti Cajamarca (30 persen), La Libertad (16 persen), Apurimac (16 persen) dan Arequipa (12 persen). Tambang Yanacocha di Cajamarca adalah tambang emas terbaik di Amerika Selatan, menghasilkan 42,5 ton (1,5 juta ons) emas pada tahun 2010. Para Lagunas Norte Tambang Emas di utara-tengah Peru adalah produsen emas terbesar ke-2 di Peru, menghasilkan 23 ton (808.000 ons) emas pada tahun 2010.
Urutan ke 7 , Indonesia Produksi Tambang 2011: 100 ton Produksi Tambang 2010: 120 ton Indonesia adalah negara ke-7 terbesar di dunia sebagai produsen emas pada tahun 2011. Memproduksi 100 ton emas di tahun 2011 turun 16,7 persen dibandingkan 2010. Sumber daya emas yang terutama terkonsentrasi di Grasberg, Batu Hijau, Bukit Tujuh, dan kabupaten mineral Ertsberg. Emas Grasberg Mine, yang terletak di Provinsi Papua, adalah tambang emas terbesar di dunia. Produksinya mencapai puncaknya dari 93 ton (2,6 juta ons) pada tahun 1999. Sedikit ada penurunan produksi karena terpengaruh oleh pemogokan 90 hari yang dimulai pada bulan September 2011. Tambang memproduksi sekitar 40 ton (1,4 juta ons) emas pada 2011, turun dari 51 ton (1,8 juta ons) pada tahun 2010.
Urutan ke 8, Canada Produksi Tambang 2011: 110 ton Produksi Tambang 2010: 91 ton Kanada adalah produsen emas ke-8 terbesar di dunia pada tahun 2011. Negara tersebut menghasilkan 110 ton emas pada tahun 2011, meningkat 20,9 persen dibandingkan 2010. Ontario, Quebec dan British Columbia memberikan kontribusi sekitar 86 persen dari jumlah produksi emas Kanada. Dengan Tambang Red Lake di Ontario, tambang emas terbesar di Kanada, menyumbang lebih dari setengah dari total produksi emas negara itu.
Urutan ke 9, Ghana Produksi Tambang 2011: 100 ton Produksi Tambang 2010: 82 ton Ghana adalah negara ke 9 terbesar di dunia sebagai produsen emas pada tahun 2011 bersama dengan Indonesia. Negara ini menghasilkan 100 ton emas pada tahun 2011, meningkat 22 persen dibandingkan 2010. Ghana adalah produsen emas kedua terbesar di Afrika, disamping Afrika Selatan. Ekonominya sangat tergantung pada ekspor kakao dan emas. Emas menyumbang lebih dari 90 persen ekspor total mineral. Produksi emas telah mempertahankan pertumbuhan yang stabil selama beberapa tahun terakhir. Sumber daya emas yang terutama terkonsentrasi di daerah bagian barat-laut, barat dan barat daya.
Urutan ke 10 , Uzbekistan Produksi Tambang 2011: 90 ton Produksi Tambang 2010: 90 ton Uzbekistan adalah produsen emas ke-10 terbesar di dunia pada tahun 2011. Ini menghasilkan 90 ton emas pada tahun 2011, sama seperti tahun 2010. Produksi emas tetap stabil sejak tahun 2000. Saat ini ada sekitar 2.100 ton dieksplorasi, cadangan emas di Uzbekistan. Tambang Emas Muruntau di Gurun Kyzylkum di pusat Uzbekistan merupakan salah satu terbesar di dunia, dan bertanggung jawab untuk sekitar 70 persen dari produksi emas total negara itu.